Dalam sebuah hadist yang diriwayatkan Imam Ahmad dari Jabir bin Abdullah r.a. beliau berkata: Aku mendengar Rasulullah s.a.w. bersabda: “Ketika salah satu dari kalian melakukan khitbah terhadap seorang perempuan, kemudian memungkinkan baginya untuk melihat apa yang menjadi alasan baginya untuk menikahinya, maka lakukanlah”. Hadist ini sahih dan mempunyai riwayat lain yang menguatkannya. Ulama empat madzhab dan mayoritas ulama menyatakan bahwa …
Read More »Pernikahan
Akhirnya MLM Halal Dalam Islam ?
Akhir-akhir ini kita menyaksikan sebuah fenomena maraknya para aktivis dakwah terlibat dalam upaya mengembangkan bisnis secara mandiri sebagai lahan penghidupan mereka, termasuk bisnis MLM (Multi Level Marketing). Tentu saja ini adalah sebuah fenomena yang sangat menarik dan patut kita syukuri, apalagi hal tersebut dikembangkan di tengah-tengah kondisi masyarakat yang tengah terpuruk di segala bidang kehidupan, termasuk ekonomi. Berikut ini saya …
Read More »Pacaran Islami Sebelum Menikah
KH. A Cholil Ridwan, Lc Ketua MUI Pusat, Pengasuh PP Husnayain Jakarta PERTANYAAN: Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarokaatuh Maaf sebelumnya saya mau menanyakan apakah ada di dalam Islam pacaran yang Islami sebelum menikah?. Jazakallah. HP. +6281320600xxx JAWABAN: Wa’alaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh Sebelum menjawab pertanyaan diatas, ada sejumlah hal yang patut untuk diketahui terlebih dahulu. Pertama, perlu dipahami tentang hukum-hukum yang terkait dalam hubungan …
Read More »