Perlu diketahui bahwa mencium tangan orang yang saleh, penguasa yang bertakwa dan orang kaya yang saleh adalah perkara yang mustahabb (sunnah) yang disukai Allah, berdasarkan hadits-hadits Nabi dan dan atsar para sahabat. Di antaranya hadits yang diriwayatkan oleh at-Tirmidzi dan lainnya: bahwa ada dua orang Yahudi bersepakat “Mari kita pergi menghadap Nabi ini untuk menanyainya tentang sembilan ayat yang Allah turunkan kepada …
Read More »Tag Archives: imam
Mengenal Kitab-Kitab Fiqh Madzhab Syafi’i : Kerapian Dalam Satu Kesatuan Yang Saling Terkait
Kitab Fiqih dalam Mazhab Syafi’i rahimahullah yang dikarang oleh ulama’-ulama dari abad ke abad merupakan pusaka ilmu yang sangat berharga, kitab-kitab tersebut dikarang oleh Ashhab Imam Syafi’i (ulama-ulama pengikut Syafi’i) yang jumlahnya sudah demikian banyak. Hampir setiap ulama’ mengarang kitab fiqh syafi’i untuk dijadikan pusaka bagi murid-muridnya dan bagi pencinta-pencintanya sampai akhir zaman. Jumlahnya sudah tidak terhintung lagi banyaknya, di …
Read More »3 tahap puasa ala Imam Al-Ghazali
Menurut Al-Ghazali Puasa itu ada 3 jenis yakni: Tahap 1 – Puasa al-Umum iaitu menahan diri dari makan dan minum dan perkara-perkara yang membatalkan puasa. Tahap 2 – Puasa al-Khusus pula menahan lidah, mata, telinga, tangan, kaki dan seluruh anggota badan daripada melakukan dosa. Tahap 3 – Puasa Khusus al-Khusus iaitu menahan hati kita daripada memikirkan sesuatu selain daripada Allah. …
Read More »Para Ulama Bermadzhab Syafi’iyah, Sejak Masa Imam Syafi’i Hingga Abad Ini
Para ulama’ yang bermazhab Syafi’i, mulai dari pengasasnya yaitu al-Imam al-Muhaddits al-Mujtahid Muhammad bin Idris asy-Syafi’i rahimahullah hingga para ulama’ Syafi’i abad ini, supaya kita dapat mengenali para ulama’ yang bermazhab Syafi’i dan jangan lagi ada orang memandang remeh dan rendah terhadap Mazhab Syafi’i. KURUN KE-TIGA HIJRIYAH Al-Imam Muhammad bin Idris asy-Syafi’i (w. 204 H) Nama asli dari al-Imam Syafi’I …
Read More »